ENSIKLOPEDIA IPTEK sangat tepat menjadi bacaan sains terpilih bagi keluarga dan terutama peljar karena menyajikan pengetahuan sains yang paling lengkap, mendasar, dan terpercaya.
Buku berseri ini dimaksudkan untuk menambah ilmu pengetahuan dan kreativitas, serta menanamkan pola pikir yang kritis.
Ensiklopedia iptek ini cocok digunakan sebagai buku acuan untuk membantu mengerjakan tugas tugas sekolah atau sekedar untuk dinikmati sebagi bacaan bermutu.
Buku ini dapat digunakan untuk mengakses dengan cepat situs-situs web dan mendownload gambar-gambar secara cuma-cuma dengan alamat www. usborne-quicklinks.com
Buku ini memberikan informasi yang lengkap dan bagus, tanpa harus membuka komputer
Buku ini memberikan pemahaman mendalam tentang bidang IPA kepada para pembaca.
Buku ini mengajarkan tentang alam semesta membawa kita memahami benda- benda angkasa dan kenal dengan ciri-ciri fisik yang ditunjukkannya.
Setiap mahluk hidup tidak akan bisa lepas dari proses yang terjadi baik di dalam tubuh maupun di luar tubuhnya. Oleh, karena itu mahluk hidup sangat bergantung pada faktor tersebut
Buku ini merupakan perkembangan pengetahuan yang spektakuler dan mencengangkan tentang ilmu dasar fisika